KBRN, Bengkulu: Balai Bahasa Provinsi Bengkulu melalui Kelompok Kepakaran dan Layanan Profesional UKBI melaksanakan Sosialisasi Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) Adaptif bagi Pemangku...
selengkapnyaSebagai alat ukur resmi dan objektif, UKBI Adaptif membantu Anda mengetahui sejauh mana kemahiran berbahasa Indonesia Anda secara lisan dan tulis. Tunjukkan kualitas kemahiran berbahasa Indonesia Anda dengan UKBI Adaptif!
Peserta mendapat sertifikat setelah menyelesaikan seluruh tes.
Materi yang diujikan meliputi empat kemahiran berbahasa, yaitu mendengarkan, membaca, menulis, dan berbicara. Selain itu, terdapat materi merespons kaidah.
Materi yang diujikan pada UKBI Adaptif Disabilitas Rungu terdiri atas uji Seksi I Memirsa, Seksi II Merespons Kaidah, Seksi III Membaca, dan Seksi IV Menulis.
KBRN, Bengkulu: Balai Bahasa Provinsi Bengkulu melalui Kelompok Kepakaran dan Layanan Profesional UKBI melaksanakan Sosialisasi Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) Adaptif bagi Pemangku...
selengkapnya
Kupang, NTT (ANTARA) - Balai Bahasa Provinsi Nusa Tenggara Timur (BBP NTT) mengadakan Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) secara gratis bagi 539 pelajar di SMA Kristen Citra Bangsa Mandiri...
selengkapnya
KBRN, Bandarlampung: Balai Bahasa Provinsi Lampung menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) Adaptif pada Selasa (27/5/2025) di Ruang Rapat Sai Batin....
selengkapnya